Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Lionel Messi

Emiliano Martinez: Lionel Messi yang Ini Lebih Hebat daripada saat Juara Copa America

Kesuksesan Argentina mencapai babak final Piala Dunia 2022 tak lepas dari kontribusi masif sang kapten Lionel Messi. Kiper Argentina, Emiliano Martinez bahkan mengatakan bahwa Messi yang ini lebih hebat daripada saat menjuarai Copa America 2021. Timnas Argentina dan juara bertahan Timnas Prancis akan bertarung di final Piala Dunia 2022, Minggu, 18 Desember 2022, jam 22:00 WIB. Pertandingan Argentina vs Prancis ini akan digelar di Lusail Iconic Stadium, live di SCTV, Indosiar, NEX Parabola, dan live streaming di Vidio. Selain Messi, sejumlah pemain lain juga berperan besar di balik langkah Argentina menuju final. Emiliano Martinez adalah salah satunya. Namun, dia tak ragu mengatakan bahwa Messi adalah pilar utama, pemain terbaik di dunia. Pemain Terbaik di Dunia Lionel Messi telah mencetak lima gol dalam enam penampilan untuk Argentina di Piala Dunia 2022. Selain lima gol, penyerang 35 tahun dari klub PSG itu juga sudah punya tiga assist atas namanya. "Saya tak pernah menyangka aka...

Jelang Final Piala Dunia: Lionel Messi Absen Latihan dan Cedera Hamstring

Lionel Messi absen pada sesi latihan Timnas Argentina jelang laga final Piala Dunia 2022. La Pulga dilaporkan mengalami cedera hamstring dan kondisi itu sudah terjadi sejak laga semifinal. Pada babak semifinal, Argentina meraih kemenangan atas Kroasia pada duel yang digelar di Lusail Iconic Stadium. Tim arahan pelatih Lionel Scaloni itu meraih kemenangan dengan skor yang meyakinkan yakni 3-0. Lionel Messi tampil gemilang pada laga tersebut. Pemain 35 membuka keran gol Argentina lewat eksekusi penalti. Setelah itu, Messi membuat dua assist brilian untuk gol yang dicetak Julian Alvarez. Messi telah memainkan peran yang amat krusial bagi Argentina sepanjang Piala Dunia 2022. Lantas, dengan cedera yang dialami, apakah Messi akan absen pada laga final? Lionel Messi Absen Latihan Timnas Argentina menggelar latihan pada hari Kamis (15/12/2022) waktu setempat di Qatar. Ini adalah bagian dari persiapan mereka jelang laga final yang dimainkan pada hari Minggu (18/12/2022). Tak banyak waktu rehat...

Lionel Messi Kaget dengan Peran Penting Julian Alvarez di Piala Dunia

Julian Alvarez membuat banyak pihak kagum dengan aksi impresifnya bersama Timnas Argentina di Piala Dunia 2022. Bahkan, seorang Lionel Messi terkaget-kaget dengan apa yang diberikan Alvarez pada La Celeste. Argentina mampu melaju hingga babak final di Piala Dunia 2022. Pada laga puncak, tim racikan Lionel Scaloni itu akan berhadapan dengan Prancis. Duel ini akan dimainkan di Stadion Lusail Iconic, Minggu (18/12/2022) malam WIB. Sukses Argentina tentu tidak lepas dari peran vital Lionel Messi. La Pulga, dengan lima gol dan tiga assist, bisa dikatakan menggendong Argentina ke final. Messi juga mendapat empat gelar Man of the Match. Namun, Argentina bukan hanya Messi seorang diri. Ada satu nama yang juga tampil menjanjikan yakni Julian Alvarez. Simak selengkapnya di bawah ini. Alvarez Bikin Messi Kaget Julian Alvarez tampil menentukan bagi Argentina, terutama pada babak semifinal. Pemain 22 tahun tersebut mencetak brace ke gawang Kroasia. Total, Alvarez sudah mencetak empat gol dan berpel...

Murka! Raphinha Semprot Fans Brasil yang Malah Senang Neymar Cedera, Iri dengan Messi dan Ronaldo

Sikap fans Brasil terhadap cedera yang dialami Neymar membuat Raphinha murka. Penyerang Selecao itu juga iri dengan perlakuan fans ke Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Petualangan Brasil di Piala Dunia 2022 diawali dengan hasil positif. Dua gol yang diborong Richarlison membawa Tim Samba menggilas Serbia 2-0, Jumat (25/11/2022) dini hari WIB. Namun, malam menjadi suram bagi Selecao ketika Neymar terpaksa keluar lapangan karena cedera pergelangan kaki pada menit ke-80. Superstar PSG itu sangat terpukul, sementara rekan satu timnya panas dingin mengkawatirkan kebugarannya. Hasil pemindaian menunjukkan penyerang Brasil berusia 30 tahun itu menderita kerusakan ligamen pada pergelangan kakinya. Dia akan melewatkan sisa pertandingan grup Brasil melawan Swiss dan Kamerun. Cederanya Neymar menjadi pukulan telak bagi Brasil. Namun, Raphinha yakin ada banyak penggemar yang senang melihat sang penyerang absen. Menunjuk bagaimana Messi dan Ronaldo diperlakukan oleh suporter mereka, dia mengklaim...

Lionel Messi stance on Barcelona return clear as contract battle begins with PSG

Lionel Messi is out of contract at Paris Saint-Germain next summer and despite Barcelona's public statements on his return, a contract extension appears more likely Lionel Messi's contract at PSG expires next year Lionel Messi has had no contact with Barcelona over a possible return to the club with Paris Saint-Germain hopeful of extending his contract. Messi joined PSG on a two-year contract a year ago from the Catalan giants as a free agent, but Barca’s economic vice president Eduard Romeu has recently suggested that a sensational return to the Camp Nou for the Argentine would be possible. Romeu’s comments followed similar endorsements from Barca boss Xavi Hernandez and, notably, club president Joan Laporta. They have all talked up the possibility of a sensational return to the club for Messi, but this public stance appears to be at odds with their approach behind the scenes. As things stand, nobody from Barcelona has made contact with Messi over the possibility of a return a...

5 Pemain dengan Jumlah Gol Terbanyak untuk Satu Klub: Messi Teratas

  Ada banyak pencetak gol yang ulung dalam dunia sepak bola. Mereka mampu menyumbang banyak gol untuk tim yang dibelanya. Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo merupakan dua pencetak gol hebat di lapangan hijau. Namun, kedua pemain terbaik dunia tersebut saat ini tengah memasuki tahap akhir dalam kariernya. Kini sudah muncul pemain yang bisa menjadi penerus Messi dan Ronaldo. Erling Haaland dan Kylian Mbappe diyakini bisa menggantikan rivalitas antara bintang Manchester United dan PSG tersebut. Sejauh ini ada beberapa pemain yang mampu mencetak banyak gol untuk satu klub. Siapa saja mereka? Berikut ini daftarnya. Sergio Aguero Sergio Aguero merupakan salah satu penyerang hebat yang pernah bermain untuk Manchester City. Striker asal Argentina tersebut menghabiskan sebagian besar waktunya di Inggris. Selama 10 tahun mengabdi di Etihad Stadium, Aguero mengemas 260 gol dari 389 pertandingan di semua kompetisi. Dia pun tercatat sebagai top skor sepanjang masa Manchester City. Selain mence...